1/5
Setelah menunaikan ibadah Salat Jumat di Monas, Jakarta, massa aksi 2 Desember mulai membubarkan diri dengan tertib, Jumat (2/12). Massa yang bergerak pulang terus mengumandangkan salawat sambil mengibarkan panji-panji mereka. (Liputan6.com/Johan Tallo)